Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2018

Tulisan Tidak Selesai Juga? Ini Nih Alasannya!

Gambar
Sumber: cita-citaku.com MENULIS, satu kata yang begitu banyak diminati oleh semua orang dan juga semua kalangan. Aktivitas satu ini tentunya menarik perhatian banyak orang tak hanya mengasyikan tapi juga menguntungkan. Tapi, menulis yang dianggap mudah oleh semua orang, pada kenyataannya tak semudah yang dibayangkan. Butuh semangat yang tinggi, serta usaha yang keras untuk melakukannya. Tak hanya hidup aja yang banyak hambatan, menulis pun banyak hambatannya, salah satunya munculnya banyak alasan yang membuat tulisan seseorang tertunda. Saat menunda-nunda sudah menjadi kebiasaan, bukan hanya kekecewaan yang kamu rasakan tapi tentu menyakitkan hati. Misalnya, Gara-gara menunda meminang sang pujaan hati, eh akhirnya si dia ke pelaminannya sama orang lain. Pastinya menyakitkan dan bikin galau L Hal ini pun berlaku dalam menulis, terus-terusan menunda tulisan kamu, tahu-tahu tema yang kamu angkat udah keduluan diterbitin sama orang lain, bestseller  lagi! Wah, pasti nye

Tiga Hal Yang Tak Bisa Kembali Jangan Sampai Menyesal

Gambar
  Waktu Waktu sata kata yang sangat penting untuk manusia. Banyak ungkapan yang menyiratkan kalau satu kata ini amat berharga, salah satunya ungkapan yang mengatakan kalau “ Waktu adalah Uang ”. Jadi, barang siapa yang menyia-nyiakan waktu sama saja dengan menyia-nyiakan uang. Lantas, tak sedikit manusia, dari berbagai kalangan, khususnya kalangan muda, kerap kali membuang waktunya dengan sia-sia. Waktu adalah salah satu hal yang terus berputar, tak bisa kita jalankan seenaknya atau pun menghentikannya semau kita dan yang paling pasti kita tak bisa mengulang kembali waktu yang telah berlalu. Terdapat pepatah Arab mengenai waktu yakni: “ Waktu seperti pedang, apabila tidak dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya, maka pedang itu akan membunuh dirimu sendiri ” Oleh karena itu, menggunakan waktu dengan sebaik dan semanfaat mungkin pada kegiatan-kegiatan yang positif adalah hal yang bisa kita lakukan agar kelak tak ada penyesalan. Karena, ingat satu hal ANDA TIDAK AKAN

Meningkatkan Kualitas Diri

Gambar
Sumber Foto: bejanakehidupan.com Manusia sebagai makhluk Tuhan yang diciptakan sempurna melebihi makhluk lainnya, tentunya diberkahi masing-masing memiliki berbagai potensi diri yang patut disyukuri. Meskipun pada sebagian orang, potensi itu semu tak nampak nyata, sehingga butuh usaha menggalinya terlebih dahulu agar potensi dapat terlihat ke permukaan. Saat potensi sudah terlihat, maka kita pun akan mampu memaksimalkannya, sehingga kualitas diri pun meningkat. Potensi yang tidak dengan segera terdeteksi dalam diri seseorang, senantiasa memengaruhi kualitas diri seseorang. Kala kemampuan mengelola potensinya kurang, maka pemberian kontribusi pada lingkungannya pun kurang. Maka dari itu, meningkatkan kualitas diri sangatlah penting. Berikut hal-hal yang bisa dicoba dalam rangka meningkatkan kualitas diri. ·           Temukan Potensi Anda Untuk mengetahui potensi Anda, cobalah pikirkan tentang hal/ kegiatan apa yang sangat disukai hingga Anda lupa waktu (tapi kegiata